Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI JAKARTA PUSAT
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
21/Pdt.Sus-PHI/2021/PN Jkt.Pst DWI ANDREAS SUTOPO, DKK PT. UNGGUL TEKNIK SEJAHTERA Pemberitahuan Putus Kasasi
Tanggal Pendaftaran Kamis, 14 Jan. 2021
Klasifikasi Perkara Perselisihan Pemutusan Hubungan Kerja Sepihak
Nomor Perkara 21/Pdt.Sus-PHI/2021/PN Jkt.Pst
Tanggal Surat Selasa, 12 Jan. 2021
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1DWI ANDREAS SUTOPO, DKK
Kuasa Hukum Penggugat
Tergugat
NoNama
1PT. UNGGUL TEKNIK SEJAHTERA
Kuasa Hukum Tergugat
Petitum

PRIMAIR :

  1. Mengabulkan Gugatan Para Penggugat untuk seluruhnya;
  2. Menyatakan status hubungan kerja Para Penggugat dengan Tergugat sebagai Perjanjian kerja waktu tidak tertentu (PKWTT);
  3. Menyatakan pemutusan Hubungan kerja (PHK) sepihak yang dilakukan oleh Tergugat kepada Para Penggugat tidak sah secara Hukum;
  4. Menyatakan Hubungan kerja antara Tergugat dengan Para Penggugat  putus karena Pemutusan Hubungan Kerja yang dilakukan oleh Tergugat terhitung sejak putusan ini dibacakan;
  5. Menghukum Tergugat membayar uang pesangon, penghargaan masa kerja, dan penggantian hak Para Penggugat  sesuai dengan pasal 164 ayat 3 UU. No. 13 tahun 2003 sebesar Rp. 813.327.766 ( delapan ratus tiga belas juta tiga ratus dua puluh tujuh ribu tujuh ratus enam puluh enam rupiah ) dengan perincian sebagai berikut :

 

  1.         Staff Data                                                        
  2. ( PENGGUGAT I)                             

Jabatan : DRAFTER

                                                           

Gaji : Rp 9.170.000

Tanggal Bergabung : 01 April 2013 

Terakhir Bekerja : 30 Mei 2020                                                 

 

            Perhitungan Pesangon

 

 Pembayaran Pesangon 

Kalkulasi

Total

Lama Bekerja 7 Tahun 1 Bulan

8* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

 Rp           146.720.000

 

 

 

 

           Perhitungan Masa Kerja

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 7 Tahun 1 Bulan

3* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

       

          Perhitungan Penggantian Hak

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

 

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

 

 

  1. Staff Data                                                            
  2.  
  3.  

                                                  

Gaji : Rp 9.336.000

Tanggal Bergabung :01 Oktober 2013

Terakhir Bekerja :30 Mei 2020

 

 

          Perhitungan Pesangon

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 6 Tahun 7 Bulan

7* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

  •  

 

Perhitungan Masa Kerja

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 6 Tahun 7 Bulan

3* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

 

 

          Perhitungan Penggantian Hak

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

 

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

  1. Staff Data                                                            
  2.  

Jabatan : OPERATOR

                                                  

Gaji : Rp 4.008.316

Tanggal Bergabung : 17 Maret 2008

Terakhir Bekerja : 30 Mei 2020

         

 

Perhitungan Pesangon

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 12 Tahun 2 Bulan

9* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

  •  

 

Perhitungan Masa Kerja

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 12 Tahun 2 Bulan

5* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

 

Perhitungan Penggantian Hak

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

 

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

 

 

 

 

  1. Staff Data                                                         
  2.  

Jabatan : OPERATOR

                                                           

Gaji : Rp 3.742.700

Tanggal Bergabung : 02 Oktober 2003

Terakhir Bekerja : 30 Mei 2020

           

Perhitungan Pesangon

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 16 Tahun 7 Bulan

9* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

  •  

 

Perhitungan Masa Kerja 

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 16 Tahun 7 Bulan

6* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

  

  Perhitungan Penggantian Hak  

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

           

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

 

 

  1. Staff Data                                                         
  2.  

Jabatan : OPERATOR

                                                           

Gaji : Rp 3.753.100

Tanggal Bergabung : 15 September 1997

Terakhir Bekerja : 30 Mei 2020

 

 

 

 

 

Perhitungan Pesangon

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 22 Tahun 8 Bulan

9* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

  •  

 

Perhitungan Masa Kerja

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 22 Tahun 8 Bulan

8* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

 

Perhitungan Penggantian Hak

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

 

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

  1. Staff Data                                                         
  2.  

Jabatan : GUDANG

                                                           

Gaji : Rp 4.117.516

Tanggal Bergabung : 27 Oktober 2008

Terakhir Bekerja : 30 Mei 2020

 

Perhitungan Pesangon

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 11 Tahun 7 Bulan

9* ( Gaji Pokok & Tunjangan Tetap)*2

  •  

 

Perhitungan Masa Kerja

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Lama Bekerja 11 Tahun 7 Bulan

5* (Gaji & Tunjangan Tetap )

  •  

 

 

Perhitungan Penggantian Hak

Pembayaran Pesangon

  •  
  •  

Uang Pergantian Hak 15%

(Uang Pesangon + Uang Penghargaan Masa Kerja)*15%

  •  

 

Total Paket Pembayaran Pesangon

  •  

 

 

  1. Menghukum Tergugat untuk membayar Upah selama Proses Penyelesain Hubungan Industrial a quo kepada Para Penggugat sebesar Rp. Rp. 34.127.632 (tiga puluh empat juta seratus dua puluh tujuh ribu enam ratus tiga puluh dua)  / Bulan sejak bulan juni 2020 sampai dengan perkara a quo memiliki  putusan berkekuatan Hukum tetap (Inkracht van Gewijsde) dengan perincian sebagai berikut;

 

NO

NAMA

JABATAN

UPAH/ Bulan

1

DWI ANDREAS. S          

DRAFTER

Rp. 9.170.000

2

RISMANTO                       

OPERATOR

Rp. 9.336.000

3

ABDUL MUTI

OPERATOR

Rp. 4.008.316

4

ROMLI IRAWAN

OPERATOR

Rp. 3.742.700

5

SUTRISNO

OPERATOR

Rp. 3.753.100

6

AGUNG NARWANTO

GUDANG

Rp. 4.117.516

 

 

 

 

 

 

 

 

Total Upah Para Penggugat / Bulan: Rp. 34.127.632

 

  1. Menghukum Tergugat membayar uang paksa (Dwangsom) sebesar Rp. 500.000 (lima ratus ribu rupiah) untuk setiap keterlambatannya melaksanakan Putusan ini sejak diucapkan;
  1. Menyatakan Putusan atas perselisihan Hubungan Kerja / PHK ini dapat dilaksanakan secara serta merta terlebih dahulu  meskipun ada upaya Hukum Kasasi dan Peninjauan Kembali serta perlawanan (Uit voorbaar bij voorad);
  1. Menghukum Tergugat untuk membayar biaya perkara.

SUBSIDAIR :

Apabila Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat berpendapat lain, maka kami mohon putusan yangseadil-adilnya.

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak